Home News Makanan Ini Bisa Tingkatkan Imunitas Lansia, Simak Ya!

Makanan Ini Bisa Tingkatkan Imunitas Lansia, Simak Ya!

by Papua Damai
Makanan Ini Bisa Tingkatkan Imunitas Lansia, Simak Ya!

JABARNEWS | BANDUNG – Setelah usia 65 tahun atau lansia (lanjut usia) adalah salah satu kelompok yang paling rentan terpapar virus corona. Itu karena, daya tahan tubuh lansia yang kian menurun akibat pertambahan umur atau karena penyakit tertentu.

Oleh sebab itu, Anda harus benar-benar memerhatikan kondisi orang tua ataupun mertua yang sudah lansia, terutama bila mereka tinggal serumah dengan Anda

Sistem kekebalan tubuh seseorang akan semakin melemah sehingga penting bagi para lansia untuk mengonsumsi sejumlah jenis pangan yang mampu meningkatkan imunitas khususnya di tengah pandemi COVID-19.

Untuk meningkatkan sistem kekebalan tubuh bagi para lansia dibutuhkan diet seimbang yang kaya vitamin dan mineral tertentu sehingga dapat membantu melawan infeksi dan penyakit. Berikut ini adalah beberapa pangan yang dapat membantu meningkatkan kekebalan tubuh pada lansia, dilansir Boldsky, Minggu (7/6/2020).

1. Nasi Merah

Halaman selanjutnya
1
2
3
4
5

Read More

Related Posts